Tuesday 15 January 2013

Konsep Generator Listrik

Konsep Generator Listrik
Gambar di atas menunjukkan sebuah magnet digerakkan secara cepat di dalam sebuah kumparan.
  Jika magnet bergerak seperti itu di dalam kumparan, tegangan akan dihasilkan dan lampu akan menyala. Sebaliknya jika magnet tetap di tempat maka lampu akan mati.

Kaidah Tangan Kanan  

 
Sebuah gejala yang disebut hukum tangan kanan terjadi antara arah garis-garis gaya magnet, konduktor yang berada di dalamnya digerakkan dan arah gaya gerak listrik induksi ( arah arus listrik ).
Seperti ditunjukkan pada gambar, jika jari tangan listrik dibengkokkan maka telunjuk akan menunjukkan arah garis-garis gaya magnet, ibu jari menunjukkan arah gerakan konduktor dan jari tangan menunjukkan arah gaya gerak listrik induksi.
Gaya Gerak Listrik  
Besarnya gaya gerak listrik berubah sebanding dengan elemen-elemen berikut:
  1.      Kekuatan gaya magnet
  2.   Panjang konduktor (induksi magnet   bertambah apabila panjang bertambah)
  3.    Kecepatan konduktor berputar  
 Rektifikasi Gaya Gerak Listrik
Untuk menghasilkan gaya gerak listrik yang terns menerus, konduktor harus terus menerus terhindar dari fluks magnet.
Hal ini bisa dicapai dengan cara membuat konduktor berputar dalam medan magnet atau dengan magnet dan konduktor dalam keadaan diam di tempat.
 

No comments:

Post a Comment