Tuesday 15 January 2013

Konsep Motor Bakar

Secara umum motor bakar di bagi menjadi:
  1. Internal Combustion Engine
  Mesin kalor yang proses pembakarannya terjadi dalam motor bakar itu sendiri sehingga gas pembakaran yang terjadi sekaligus sebagai fluida kerjanya
  2. External Combustion Engine
  Mesin kalor yang cara memperoleh energinya dengan proses pembakaran di luar disebut mesin pembakaran luar
Prinsip Kerja
 

Prinsip Kerja


 Konstruksi
Motor 4 Langkah

Mesin 4 langkah (tak) adalah mesin yang dalam satu siklusnya mampu menghasilkan 1 kali tenaga dan diselesaikan dengan 4 gerakan piston dan 2 putaran crankshaft.
Motor 2 Langkah
Mesin 2 langkah (tak) adalah mesin yang dalam satu siklusnya mampu menghasilkan 1 kali tenaga dan diselesaikan dengan 2 gerakan piston 1 putaran crankshaft.

No comments:

Post a Comment